TINJAUAN PRODUKTIVITAS ALAT BERAT PADA PROYEK PENINGKATAN JALAN TAVANJUKA MAS - JALAN MALONTARA

ABD.Rahman Bungasawah (2019) TINJAUAN PRODUKTIVITAS ALAT BERAT PADA PROYEK PENINGKATAN JALAN TAVANJUKA MAS - JALAN MALONTARA. Diploma Thesis thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pada pekerjaan galian dan timbunan, alat berat menjadi faktor utama yang perlu diperhatikan kebutuhan dan produktivitasnya. Dimana semakin besar nilai produktivitas alat berat yang digunakan, maka semakin tinggi nilai efektivitasnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui berapa jumlah dan biaya sewa alat berat yang di gunakan dalam proyek Peningkatan Jalan Tavanjuka Mas – Jalan Malontara . Alat berat yang di gunakan yaitu Exavator dan Dump Truck. Metode analisis data yang digunakan adalah deskripsi analitis yang terdiri dari teknik pengumpulan data, sumber data, analisa data, teknik pelaksanaan dan rancangan tugas akhir. Berdasarkan hasil perhitungan mengenai jumlah alat berat yang di gunakan di peroleh 1 unit excavator dengan kapasitas bucket 1m3 di pasangkan dengan 6 unit dump truck dengan kapsitas bak 5m3. Karena dari hasil perhitungan produktifitas di peroleh, produktifitas 2 unit excavator dengan kapasitas bucket 1m3 yaitu 147,933 m3/jam dan 6 unit dump truck dengan kapasitas bak 5m3 yaitu sebesar 25,9 m3/jam. Sedangkan yang terjadi di lapangan 1 unit excavator dengan kapasitas bucket 1m3 di pasangkan dengan 4 unit dump truk dengan kapasitas bak 5m3. Sehingga proses pekerjaan galian tanah memakan waktu lebih lama. Dengan total biaya sewa alat selama proses pekerjaan yaitu sebesar Rp. 14.575.000,00. Kata Kunci : excavator,dump truck,kapasitas,produktivitas.

Item Type: Thesis (Diploma Thesis)
Subjects: D3 - Diploma Thesis > Civil Engineering
Divisions: Tadulako Subject Areas > D3 - Diploma Thesis > Civil Engineering
Depositing User: system estd estd
Date Deposited: 08 Jul 2019 07:03
Last Modified: 08 Jul 2019 06:35
URI: http://repository.untad.ac.id/id/eprint/409

Actions (login required)

View Item View Item