PERAN KELOMPOK NELAYAN DALAM MENINGKATKAN HASIL TANGKAPAN ANGGOTANYA DI DESA OGOTUA KECAMATAN DAMPAL UTARA KABUPATEN TOLITOLI

IMRAN (2020) PERAN KELOMPOK NELAYAN DALAM MENINGKATKAN HASIL TANGKAPAN ANGGOTANYA DI DESA OGOTUA KECAMATAN DAMPAL UTARA KABUPATEN TOLITOLI. Undergraduate Theses thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK IMRAN C 101 13 088, Peran Kelompok Nelayan Dalam Meningkatkan Hasil Tangkapan Anggotanya Di Desa Ogotua Kecamatan Dampal Utara Kabupaten Tolitoli dibimbing oleh Pembimbing Utama Bapak Eko Jokolelono dan Pembimbing Pendamping M. Anwar Nasruddin Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui peran kelompok nelayan dalam meningkatkan hasil tangkapan anggotanya di Desa Ogotua Kecamatan Dampal Utara Kabupaten Tolitoli. Metode analisis deskriptif, skoring dan skala likert yang digunakan untuk menjawab pertanyaan penelitian. Jumlah sampel penelitian sebanyak 40 anggota dari 8 kelompok nelayan. Hasi penelitian menunjukkan secara umum kedelapan kelompok nelayan di Desa Ogotua telah menjalankan perannya dengan cukup baik sebagai wahana kerjasama antara nelayan dan kelompoknya dengan rata-rata bobot tanggapan responden 78,5 persen, frekuensi pertemuan antara nelayan yang difasilitasi oleh kelompok dengan nilai sebanyak 81,5 persen dan sebagai penyedia sarana prasarana alat tangkap sebesar 63 persen. Hal tersebut berimplikasi pada meningkatnya pengetahuan, keterampilan dan akses pada sumber-sember produktif serta informasi yang terkait dengan modal, pasar, teknologi ataupun jaringan setiap anggota yang kemudian berdampak positif. Kata kunci : Peran, kelompok nelayan, meningkatkan hasil tangkapan

Item Type: Thesis (Undergraduate Theses)
Subjects: University Structure > Faculty of Economics > Economic Development
S1 - Undergraduate Thesis > Faculty of Economics > Economic Development
Divisions: Faculty of Economics > Economic Development
Tadulako Subject Areas > S1 - Undergraduate Thesis > Faculty of Economics > Economic Development
Depositing User: system estd estd
Date Deposited: 20 Jul 2020 07:03
Last Modified: 20 Jul 2020 06:35
URI: http://repository.untad.ac.id/id/eprint/4972

Actions (login required)

View Item View Item