ASUHAN KEPERAWATAN JIWA DENGAN PEMBERDAYAAN PASIEN LAIN DALAM MENINGKATKAN HARGA DIRI PADA PASIEN HARGA DIRI RENDAH DENGAN MELAKUKAN KEGIATAN POSITIF DI RSUD MADANI 2019

GIOVANI (2019) ASUHAN KEPERAWATAN JIWA DENGAN PEMBERDAYAAN PASIEN LAIN DALAM MENINGKATKAN HARGA DIRI PADA PASIEN HARGA DIRI RENDAH DENGAN MELAKUKAN KEGIATAN POSITIF DI RSUD MADANI 2019. Diploma Thesis thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Asuhan Keperawatan Jiwa dengan pemberdayaan pasien lain dalam meningkatkan harga diri pada pasien harga diri rendah dengan melakukan kegiatan positif di RSUD Madani Provinsi Sulawesi Tengah Giovani (2019) Program Studi D – III Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Tadulako Ns. Hj Andi Saifa, M.Kep.,Sp.Kep Kom Kata Kunci : Harga diri rendah,Pemberdayaan, kegiatan positif Harga diri rendah merupakan salah satu gejala gangguan jiwa yang selalu menilai negatif dirinya dan beresiko melakukan perilaku kekerasan. Cara untuk mengurangi harga diri rendah antara lain member kegiatan-kegiatan positif. Tujuan penelitian adalah melakukan asuhan keperawatan Jiwa dengan memberdayakan pasien lain untuk meningkatkan harga diri pasien dengan melakukan kegiatan positif. Desain penelitian adalah studi kasus, dengan subyek dua klien yang sama mengalami harga diri rendah. Fokus intervensi adalah memberdayakan pasien yang dapat berinteraksi dengan baik, tidak ada perilaku kekerasan, tidak ada waham untuk membantu pasien harga diri rendah melakukan kegiatan positif melakukan aktifitas dengan baik seperti membersihkan tempat tidur, merapikan pakaian, membersihkan piring sehabis makan dan menyapu lantai Pada pasien Ny. W, tetapi pada pasien nyonya H belum rutin melakukan aktifitas tersebut. Kedua pasien mengalaimi perubahan positif seperti peningkatan harga diri ditandai dengan kontak mata baik, dapat berinteraksi dengan pasien lain, dan intonasi bicara baik, serta ekspresi malu berkurang. Kesimpulan studi kasus adalah pemberdayaan pasien lain dapat membantu melakukan kegiatan positif dan mengatasi haraga diri rendah kedua pasien. Disarankan kepada peneliti selanjutnya untuk dapat melakuakn pengembangan penelitian dengan desain kuantitatif eksperimental.

Item Type: Thesis (Diploma Thesis)
Subjects: University Structure > Faculty of Medicine > Nursing
S1 - Undergraduate Thesis > Faculty of Medicine > Nursing
D3 - Diploma Thesis > Nursing
Divisions: Faculty of Medicine > Nursing
Tadulako Subject Areas > S1 - Undergraduate Thesis > Faculty of Medicine > Nursing
Tadulako Subject Areas > D3 - Diploma Thesis > Nursing
Depositing User: system estd estd
Date Deposited: 01 Aug 2019 07:03
Last Modified: 01 Aug 2019 06:35
URI: http://repository.untad.ac.id/id/eprint/734

Actions (login required)

View Item View Item