ANALISIS DAMPAK KAWASAN WISATA PANTAI TAMBU DI KABUPATEN PARIGI MOUTONG

I GEDE ARDIANA MERTHA (2023) ANALISIS DAMPAK KAWASAN WISATA PANTAI TAMBU DI KABUPATEN PARIGI MOUTONG. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

ANALISIS DAMPAK KAWASAN WISATA PANTAI TAMBU DI KABUPATEN PARIGI MOUTONG

I Gede Ardiana Mertha¹; Patta Tope²; Yohan³., ¹,²,³Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan., Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tadulako

Penelitian ini bertujuan untuk (1). Menggambarkan aktivitas destinasi wisata Pantai Tambu; (2). Mengungkap dan menganalisis dampak keberadaan destinasi wisata Pantai Tambu terhadap aspek pendapatan masyarakat, infrastruktur, serta lingkungan. Penelitian ini menggunakan alat analisis frekuensi dan uji paried t test, tipe penelitian yang digunakan yaitu deskriptif, data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan data primer yang diperoleh dari 13 orang pengusaha kios diantaranya laki-laki 6 orang dan perempuan 7 orang hasil penelitian menunjukan bahwa peningkatan pendapatan masyarakat terutama pemilik kios faktor- faktor yang mempengaruhi pendapatan pengusaha kios adalah aktivitas wisatawan dan dampak keberadaan destinasi wisata terhadap aspek pendapatan masyarakat, infrastruktur, dan lingkungan Pengujian sebelum adanya pariwisata (x1) terhadap pendapatan y adalah sebesar 0,00 < 0,05 menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan antara variabel (x1) awal dengan variabel Y. hasil ini menunjukan terdapat pengaruh yang bermakna terhadap perbedaan perlakuan yang diberikan pada masing-masing variabel.
Kata kunci:pariwisata, aktivitas wisatawan, pendapatan masyarakat

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/101368
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item