MIFTAHUL JANNAH (2020) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMBENTUK PERILAKU KONSUMEN DALAM MENGGUNAKAN INDIHOME SEBAGAI PENYEDIA JASA INTERNET DI KOTA PALU. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Miftahul Janah : Analisis Faktor-Faktor Yang Membentuk Perilaku Konsumen Dalam Menggunakan IndiHome Sebagai Penyedia Jasa Internet Di Kota Palu. Dibimbing oleh Harifuddin Thahir.
Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang membentuk perilaku konsumen dalam menggunakan IndiHome sebagai penyedia jasa internet di Kota Palu. Objek dalam penelitian ini adalah masyarakat kota palu yang menggunakan IndiHome. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan sampel sebanyak 100 responden. Teknik penarikan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Purposive Sampling. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis faktor.
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat 6 (enam) faktor yang membentuk perilaku konsumen dalam menggunakan IndiHome sebagai penyedia jasa internet di Kota Palu. Keenam faktor tersebut adalah faktor pelayanan, faktor kehandalan, faktor efektif dan efesiensi produk, faktor fitur dan promo, faktor kualitas serta faktor kemudahan proses yang merupakan hasil dari 27 indikator yang dianalisis.
Kata Kunci: Analisis faktor-faktor, Perilaku konsumen, IndiHome.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/101768 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |