ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA PADA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR KELAS X MIPA SMA NEGERI 1 DAMPAL SELATAN DI KABUPATEN TOLITOLI

FAJRUL (2021) ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA PADA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR KELAS X MIPA SMA NEGERI 1 DAMPAL SELATAN DI KABUPATEN TOLITOLI. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini menggunakan pendekatan deksriptif-kuantitaif yang bertujuan untuk mendeksrirpsikan kemampuan berpikir kreatif siswa kelas X MIPA SMA Negeri 1 Dampal Selatan di Kabupaten Tolitoli pada materi sistem periodik unsur. subjek penelitian ini terdiri dari 34 siswa. Instrumen pengumpulan data yang digunakan adalah tes esai berupa soal uraian kemampuan berpikir kreatif siswa pada materi sistem periodik unsur sebanyak 5 butir soal. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data menunjukkan bahwa persentase indikator kelancaran 54,11?n indikator elaborasi 55,29?rada pada kategori rendah, persentase indkator keluwesan 71,76?rada pada kategori sedang, sedangkan persentase indikator kebaruan 75,88?rada pada kategori tinggi, sehingga dapat dikatakan bahwa kemampuan berpikir kreatif siswa SMA Negeri 1 Dampal Selatan Kelas X MIPA berada pada kategori sedang, siswa perlu dibiasakan untuk mengerjakan soal-soal yang dapat menuntut untuk berpikir kreatif pada saat pembelajaran, sehingga siswa terlatih dalam berpikir kreatif dan menghubungkan teori dengan kehidupan nyata.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Kimia
Library of Congress Subject Areas > L Pendidikan > Pendidikan Kimia
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/102699
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item