Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Pada Materi Teorema Pythagoras Siswa Kelas VIII SMP Negeri 12 Sigi

IRA WIDIASTUTI (2024) Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Pada Materi Teorema Pythagoras Siswa Kelas VIII SMP Negeri 12 Sigi. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk memperoleh deskripsi kemampuan
pemecahan masalah siswa pada materi teorema Pythagoras siswa kelas VIII SMP
Negeri 12 Sigi. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Subjek dalam
penelitian ini yaitu tiga orang siswa kelas VIII SMP Negeri 12 Sigi pada semester
ganjil tahun ajaran 2023/2024 yang terdiri dari masing-masing satu orang siswa
berkemampuan matematika tinggi, sedang, dan rendah. Teknik pengumpulan data
menggunakan lembar observasi, tes tertulis dan wawancara. Hasil penelitian ini
menunjukkan bahwa (1) siswa berkemampuan matematika tinggi dapat
memahami masalah, merencanakan penyelesaian, melaksanakan rencana, dan
memeriksa kembali, (2) siswa berkemampuan matematika sedang dapat
memahami masalah, merencanakan penyelesaian, dan melaksanakan rencana
tetapi tidak dapat melakukan pemeriksaan kembali, (3) siswa berkemampuan
matematika rendah tidak mampu memahami masalah, meerencanakan
penyelesaian, melaksanakan rencana, dan memeriksa kembali.
Kata kunci: Analisis, Pemecahan Masalah, Teorema Pythagoras

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Library of Congress Subject Areas > L Pendidikan > Pendidikan Matematika
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/102771
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item