MUH. JUSRI SANDILI (2023) ANALISIS KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN SEKTOR PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2019-2021. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Muh. Jusri Sandili C20119003. Analisis Kepemilikan Manajerial Dan Nilai Perusahaan pada perusahaan sektor Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2021. Dibimbing Oleh Juliana Kadang.
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk melakukan Analisis Kepemilikan Manajerial Dan Nilai Perusahaan pada perusahaan sektor Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2021. Jenis penelitian ini adalah deskriptif yang bertujuan untuk menjelaskan hubungan antara dua variabel atau lebih. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Sampel penelitian ini berjumlah 21 perusahaan sektor Property dan Real Estate. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemilikan manajerial tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan.
Kata kunci : Kepemilikan Manajerial dan Nilai Perusahaan.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/102842 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |