THERESEYA IVONNE ENJELICA.P (2024) ANALISIS KOMODITI BASIS SUBSEKTOR TANAMAN PANGAN KABUPATEN BANGGAI KEPULAUAN. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Tanaman pangan sebagai bagian dari sektor pertanian yang memiliki peranan sangat penting dalam ketahanan nasional, mewujudkan ketahanan pangan, pembangunan wilayah, penuntasan kemiskinan, penyerapan tenagakerja dan penerimaan devisa, serta menjadi penarik bagi partumbuhan industri hulu dan pendorong pertumbuhan untuk industri hilir yang memberikan kontribusi cukup besar terhadap pertumbuhan ekonomi nasional.Penelitian ini dilakukan di Kabupaten Banggai Kepulauan
Penelitian ini nertujuan untuk mengetahui komoditi basis dan non basis subsektor tanaman pangan di Kabupaten Banggai Kepulauan dan perubahan peranan komoditi subsektor tanaman pangan dimasa yang akan datang. Penelitian ini menggunakan metode Location Quotient (LQ) dan Dynamic Location Quotient (DLQ). Penelitian ini dilaksanakan pada bulan September 2023 sampai dengan November 2023.
Hasil analisis LQ yang menjadi komoditi basis di Kabupaten Banggai Kepulauan adalah komoditi Ubi jalar, Kacang Tanah, kedelai dan ubi kayu. Sedangkan untuk komoditi Padi dan jagung merupakan komoditi non basis subsektor tanaman pangan di Kabupaten Banggai Kepulauan.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Pertanian > Agribisnis |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/103427 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |