Analisis Pendapatan Usahatani Jagung Hibrida Di Desa Rarampadende Kecamatan Dolo Barat Kabupaten Sigi

GREY DIKSI (2023) Analisis Pendapatan Usahatani Jagung Hibrida Di Desa Rarampadende Kecamatan Dolo Barat Kabupaten Sigi. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Jagung (Zea mays L.) merupakan komoditas utama tanaman pangan yang mempunyai peranan penting dan strategis dalam peningkatan perekonomian Indonesia. Penelitian ini bertujuan menganalisis tingkat pendapatan petani dari usahatani jagung. Penelitian dilaksanakan di Desa Rarampadende Kecamatan Dolo Barat Kabupaten Sigi. Penentuan responden dilakukan secara acak sederhana sebanyak 30 orang petani dari populasi petani sebanyak 89 orang.Data terdiri dari data sekunder dan data primer, data sekunder diperoleh dari instansi pemerintah yang terkait dengan penelitian ini dan berbagai literature, sedangkan data primer diperoleh dari lapangan dengan mengadakan observasi danwawancara langsung ke lokasi penelitian dengan menggunakan daftar pertanyaan (Quitsionery).Hasil penelitian menunjukan bahwa rata-rata penerimaan usahatani jagung di Desa Rarampadende adalah Rp. 18.025.000/ha, dengan rata-rata total biaya sebesar Rp. 4.797.634/ha, maka rata-rata pendapatan yang diperoleh petani sebesar Rp. 13.031.148/ha/MT.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Pertanian > Agribisnis
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/104764
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item