ANALISIS PERSEDIAAN BAHAN BAKU RAJA KERIPIK'S DIKABUPATRN SIGI

JUFRI TAKKE PUANG (2024) ANALISIS PERSEDIAAN BAHAN BAKU RAJA KERIPIK'S DIKABUPATRN SIGI. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada UKM binaan Dinas Koperasi dan UMKM
yang diwilayah kalukubula kabupaten sigi, Permasalahan pokok yang
muncul dalam penelitian ini adalah kurang efektifnya proses produksi
karena kekurangan bahan persediaan bahan baku keripik. Penelitian ini
bertujuan untuk mengevaluasi efisiensi proses pembelian bahan baku
keripik pisang UKM Raja Kripik’s yang merupakan salah satu binaan
Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Sigi dengan menerapkan konsep
Economic Order Quantity (EOQ). Alasan melakukan penelitian ini adalah
untuk mengetahui seberapa optimal bahan baku disediakan untuk
memperlancar produksi. Metode yang diterapkan dalam penelitian ini
mencakup adalah metode kuantitatif analisis dengan konsep Economic
Order Quantity (EOQ), Safety Stock, Reorder Point (ROP), dan Total
Inventory Cost (TIC). Data diperoleh melalui wawancara menentukan
Responden secara langsung dengan pemilik UKM Raja Kripik’s, karena
pemilik memiliki pemahaman mendalam terkait operasional dan
bagaimana usaha tersebut dijalankan serta pengumpulan data melalui
kuesioner. Hasil dari penelitian ini menjelaskan bahwa tingkat persediaan
selama ini tidak optimal karena banyak pesanan dan sedikit persediaan
bahan baku sehingga mengganggu proses produksi dikarenakan bahan
baku yang kurang.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/105615
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item