FADLINA R. AYUBA (2020) ANALISIS PROSEDUR PENERBITAN SURAT PERINTAH MEMBAYAR (SPM) PADA DINAS PERKEBUNAN DAN PETERNAKAN PROVINSI SULAWESI TENGAH. Diploma thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Fadlina R. Ayuba C30017003 "Analisis Prosedur Penerbitan Surat Perintah Membayar (SPM) Pada Dinas Perkebunan dan Peternakan Provinsi Sulawesi Tengah" (Yang dibimbing Oleh Yuldi Mile selaku pembimbing I dan Mustamin Selaku Pembimbing II).
Tujuan Penulisan laporan ini untuk mengetahui bagaimana prosedur penerbitan Surat Perintah Membayar (SPM) Pada Dinas Perkebunan dan Peternakan Provinsi Sulawesi Tengah telah sesuai dengan peraturan yang berlaku. Penulisan laporan ini menggunakan metode analisis deskriptif. Metode ini menjelaskan mengenai prosedur peneribitan Surat Perintah Membayar (SPM) Pada Dinas Perkebunan dan Peternakan Provinsi Sulawesi Tengah dengan peraturan yang telah ditetapkan. Hasil dari laporan ini adalah prosedur penerbitan Surat Perintah Membayar (SPM Pada Dinas Perkebunan dan Peternakan Provinsi Sulawesi Tengah telah dilaksanakan sesuai dengan peraturan yang berlaku yaitu Permendagri Nomor 21 Tahun 2011.
Kata Kunci: Analisis, Prosedur Penerbitan Surat Perintah Membyar (SPM)
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > D3 Ekonomi Akuntansi |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/105967 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |