ANUGRAH PUTRA RIDHA UTAMA (2024) ANALISIS SENTIMEN APLIKASI INARISK PERSONAL DI GOOGLE PLAY STORE MENGGUNAKAN ALGORITMA NLP. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Dalam perspektif geografis, Indonesia diakui sebagai negara yang rawan terhadap bencana alam, BNPB sebagai salah satu lembaga penanggulangan bencana yang ada di indonesia memiliki aplikasi InaRisk sebagai aplikasi yang memberikan informasi tentang kebencanaan. untuk meningkatkan efektivitas layanan kepada pengguna analisis sentimen dilakukan untuk mengetahui review pengguna pada aplikasi InaRisk. Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelajahi pendapat pengguna terhadap aplikasi InaRisk di platform Google Play Store. Peneliti menggunakan total 597 ulasan sebagai data yang akan dianalisis untuk mengetahui polaritas dengan menggunakan model NLP. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebanyak 34,7% ulasan memiliki sentimen positif, 52,6% ulasan memiliki sentimen netral, dan 12,7% ulasan memiliki sentimen negatif. ini menunjukkan meskipun aplikasi sudah cukup baik namun masih butuh beberapa perbaikan dalam aplikasinya. Dalam pengklasifikasian prediksi dilakukan menggunakan 6?ta sebagai data uji dan 94% sebagai data latih dimana model regresi digunakan dan berhasil menghasilkan akurasi sebesar 69,81% ini mengindikasikan bahwa model regresi logistik yang digunakan untuk melakukan pengklasifikasian prediksi cukup baik sehingga dapat digunakan untuk analisis sentimen penelitian lainnya.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Teknik > Sistem Informasi |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/106196 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |