Analisis Sifat Fisik Dan Kimia Tanah Dilahan Transmigrasi Pada Daerah Trans Sidera, Kecamatan Sigi Biromaru, Kabupaten Sigi.

MUH.DUDHAYEF (2022) Analisis Sifat Fisik Dan Kimia Tanah Dilahan Transmigrasi Pada Daerah Trans Sidera, Kecamatan Sigi Biromaru, Kabupaten Sigi. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Berdasarkan data dari hasil penelitian maka dapat di peroleh kesimpulan sebagai berikut :

Sifat fisik dan kimia tanah pada penggunaan lahan sawah dengan pH rata-rata 5,93. Permeabilitas rata–rata 6,74 cm/jam. Porositas rata–rata 36,60. Bulk density rata–rata 1,51. N-total rata–rata 0,20%. P-total rata–rata 35,29 ppm. KTK rata–rata 20,70 mg/100 g. C-organik rata–rata 0,98%. K-total rata–rata 31,76%. Sifat fisk dan kimia tanah pada penggunaan lahan kelapa dengan pH rata–rata 6,63. Permeabilitas rata–rata 3,53 cm/jam. Porositas rata–rata 32,59%. Bulk density rata–rata 1,66. N-total rata–rata 0,07%. P-total rata–rata 28,65 ppm. KTK rata–rata 28,24 mg/100 g. C-organik rata–rata 1,48%. K-total rata–rata 30,21%. Sifat fisik dan kimia tanah pada penggunaan lahan Kakao PH rata–rata 6,28. Permeabilitas rata–rata 6,81 cm/jam. Porositas rata–rata 45,68%. Bulk density rata–rata 1,48. N-total rata–rata 0,18%. P-total rata–rata 26,95 ppm. KTK rata–rata 19,51mg/100 g. C-organik rata–rata 1,8%. K-total rata–rata 33,88%.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroteknologi
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/106222
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item