Anisis Pendapatan Usahatani Bawang Merah Varietas Lembah Palu Di Kelurahan Taipa Kecamatan Palu Utara

IPA SAFIRA (2023) Anisis Pendapatan Usahatani Bawang Merah Varietas Lembah Palu Di Kelurahan Taipa Kecamatan Palu Utara. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pendapatan usahatani bawang merah varietas
Lembah Palu di Kelurahan Taipa Kecamatan Palu Utara. Penelitian ini dilaksanakan di Kelurahan
Taipa Kecamatan Palu Utara. Pemilihan dilakukan secara purposive (sengaja) dengan
pertimbangan bahwa Kelurahan Taipa merupakan salah satu wilayah penghasil bawang merah
varietas Lembah Palu yang ada di Kecamatan Palu Utara. Penelitian ini dilaksanakan selama 3
bulan, dimulai dari bulan Desember Tahun 2021 sampai dengan Februari 2022. Penentuan responden
pada penelitian ini dilakukan dengan metode sensus, dengan jumlah sampel sebanyak 50 responden.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata penerimaan bawang merah varietas Lembah Palu di
Kelurahan Taipa Kecamatan Palu Utara sebesar sebesar Rp.21.080.000/0,45 ha atau dikonversikan
menjadi Rp.46.844.444/ha. Dengan rata-rata total biaya sebesar Rp.5.780.227/0,45 jika dikonversikan
menjadi Rp.12.844.948/ha dengan demikian diperoleh pendapatan rata-rata sebesar Rp.15.299.773/0,45
ha yang jika dikonversikan menjadi Rp.33.999.496/ha.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Pertanian > Agribisnis
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/106891
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item