Daya Terima, Kadar Zat Gizi, Nilai Energi Dan Nutrition Facts Minuman Isotonik Buah Jamblang (Syzygium Cumini L.) Dan Jeruk Lemon (Citrus Limon L.)

WINDY AULIA RAHMAH (2024) Daya Terima, Kadar Zat Gizi, Nilai Energi Dan Nutrition Facts Minuman Isotonik Buah Jamblang (Syzygium Cumini L.) Dan Jeruk Lemon (Citrus Limon L.). Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Minuman Isotonik adalah minuman yang berfungsi bagi kesehatan tubuh manusia dan meningkatkan kebugaran tubuh. Penelitian ini bertujuan untuk menetukan formula terpilih, mengalisis zat gizi makro (karbohidrat, protein, lemak), mikro (vitamin C, kalium, natrium), nilai dan nutrition facts minuman isotonik buah jamblang dan jeruk lemon. Jenis penelitian yaitu kuantitatif dengan desain pre-eksperimental, sedangkan pada pengujian kabohidrat yaitu by difference, lemak yaitu soxhlet, protein yaitu biuret, vitamin C yaitu iodimetry, kalium dan natrium yaitu Atomic Absorption Spectroscopy (AAS) yang digunakan yaitu deskriptif berbasis duplo uji laboratorium. Uji statistik daya terima yang digunakan uji Kruskal Wallis dengan signifikan pada ? < 0>0,05). Hasil penelitian formula terpilih yaitu F2 dengan nilai rata-rata karbohidrat yaitu 3,93%, protein 3,47%, lemak 0,12%, vitamin C 809,05 mg/100g, kalium 139,82 mg/100g dan natrium 46,08 mg/100g. Penentuan nutrition facts dilakukan berdasarkan takaran saji minuman isotonik 250 ml dan formula yang terpilih yaitu F2.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Kesehatan Masyarakat > Gizi
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/107781
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item