WAL IKRAM SUGANDI (2022) Evaluasi Kinerja Simpang Tak Bersinyal Pada Jalan R.E Martadinata - Jalan Untad 1 Di Kota Palu. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Padatnya kendaraan yang ada di persimpangan Jalan R.E Martadinata - Jalan Untad 1 mengakibatkan persimpangan tersebut sering terjadi kemacetan di jam tertentu. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui kondisi kinerja solusi simpang Jalan R.E Martadinata - Jalan Untad 1 dianalisis dengan menggunakan Metode MKJI 1997. Hasil yang diperoleh dari data simpang Jalan R.E Martadinata - Jalan Untad 1 adalah sebagai berikut: Kapasitas (C) = 2257,37 smp/jam, Derajat Kejenuhan (DS) = 0,88 det/SMP, Tundaan Simpang (D) = 16,82 det/SMP, Peluang Antrian = 31, 09% - 61,36%. Tingkat pelayanan dikategori C. Dari hasil analisis Simpang Jalan R.E Martadinata - Jalan Untad 1 perlu dilakukan perbaikan karena nilai derajat kejenuhan yang didapat melebihi yang disyaratkan MKJI yaitu 0,85. Adapun solusi penanganan pada simpang Jalan R.E Martadinata - Jalan Untad 1 dengan cara pemasangan pengendalian lampu lalu lintas (Traffic light)
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Kampus 2 Morowali > Teknik Sipil |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/109685 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |