MUH FALDY RISALDY (2023) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERUBAHAN PENGGUNAAN LAHAN DI KECAMATAN TATANGA, KOTA PALU. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Muh Faldy Risaldy, (F23116093) dengan judul “ Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perubahan Penggunaan Lahan di Kecamatan Tatanga Kota Palu “ dibimbing Oleh :
Ir. Sarifuddin, M.T
Berbagai fenomena perubahan penggunaan lahan telah terjadi dari waktu ke waktu. Perubahan penggunaan lahan yang terjadi sejalan dengan semakin meningkatnya pertambahan jumlah penduduk yang secara lansung berdampak pada kebutuhan terhadap lahan yang semakin meningkat. Kecamatan tatanga adalah wilayah bagian Kota Palu yang berada di daerah pinggir selatan dari kota palu mengalami perubahan penggunaan lahannya cuku signifikan dari lahan terbangun hingga tak terbangun, oleh karena itu tujuan penelitian ini berbasis penelitian kuantitatif untuk mengetahui besar perubahan yang terjadi dalam kurun waktu tertentu, hingga mengetahui faktor yang mempengaruhi perubahan penggunaan lahannya dengan menggunakan 5 variabel Kepadatan penduduk, Aksesibilitas, Topografi, Kebijakan Pemerintah, Harga Lahan, dan penggunaan lahan. Dengan demikian penelitian ini dapat disimpulkan berdasarkan hasil analisis dan pembahasan berdampak pada topografi dan kebijakan pemerintah.
Kata Kunci : Faktor, Perubahan Penggunaan Lahan, Perkembangan Kota
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Perencanaan Wilayah Kota |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/110798 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |