FUNGSI KOORDINASI CAMAT DALAM MELAKSANAKAN PEMBANGUNAN DI KECAMATAN PALU SELATAN KOTA PALU

HAMSARY ARIS (2023) FUNGSI KOORDINASI CAMAT DALAM MELAKSANAKAN PEMBANGUNAN DI KECAMATAN PALU SELATAN KOTA PALU. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Hamsary Aris B401 18 083 dengan judul “Fungsi Koordinasi Camat Dalam Pelaksanaan Pembangunan di Kecamatan Palu Selatan Kota Palu” Di bimbing oleh Irwan Waris dan Isbon Pageno
Penelitian ini dilaksanakan di Kecamatan Palu Selatan Kota Palu, dengan tujuan untuk mengetahui koordinasi camat dalam pelaksanaan pembangunan di kecamatan Palu Selatan. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori tentang koordinasi yang dikemukakan oleh Manullang (2015) dengan menggunakan 4 indakator yaitu : Mengadakan Pertemuan, Mengangkat Seseorang, Membuat Buku Pedoman, dan Pimpinan.
Dasar penelitian ini adalah kualitatif dengan tipe deskriptif. Penentuan informan pada penelitian ini menggunakan teknik purposive. Selain itu teknik pengumpulan data pada penelitian ini melalui pengamatan (observasi), wawancara mendalam, dan studi dokumentasi. Metode analisi data melalui tahap reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan.
Berdasarkan hasil penelitian, maka peneliti menarik kesimpulan, bahwa koordinasi camat dalam pelaksanaan pembangunan di kecamatan Palu Selatan Kota Palu belum terlaksana dengan baik. Hal ini dikarenakan kurangnya partisipasi masyarakat dan kurangnya anggaran untuk pembangunan.
Kata kunci : Mengadakan Pertemuan, Mengangkat Seseorang, Membuat Buku Pedoman, Pimpinan

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan
Library of Congress Subject Areas > J Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/111059
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item