IMPLEMENTASI ALGORITMA FISHER-YATES UNTUK MENGACAK SOAL DAN PILIHAN JAWABAN PADA GAME EDUKASI TINGKAT SEKOLAH DASAR

EKO YULIANTO (2022) IMPLEMENTASI ALGORITMA FISHER-YATES UNTUK MENGACAK SOAL DAN PILIHAN JAWABAN PADA GAME EDUKASI TINGKAT SEKOLAH DASAR. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Game yang merupakan hiburan bagi kalangan orang dewasa maupun anak-anak
pada saat ini berkembang dengan sangat pesat. Game pada platform android
contohnya, dimana sekarang ini banyak sekali judul dan genre mobile game.
Namun dari banyaknya judul dari genre game sekarang ini, hanya ada terdapat
sedikit game dengan tujuan edukasi khususnya yang membahas tentang pelajaran
sekolah. Hanya terdapat sekitar 12 game dengan tema edukasi pada google
playstore terhitung tanggal 12 bulan September 2019. Berdasarkan hal tersebut
penulis membuat skripsi yang berjudul “Implementasi Algoritma Fisher-Yates
Untuk Mengacak Soal Dan Pilihan Jawaban Pada Game Edukasi Tingkat Sekolah
Dasar” denga tujuan untuk membuat sebuah game sebagai media alternative untuk
media belajar.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/113271
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item