FARAHDILA (2023) IMPLEMENTASI PERENCANAAN PEMBELAJARAN IPS DI SEKOLAH SMP NEGERI 18 MODEL PALU. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Farahdila (A351 16 092), 2023 Implementasi Perencanaan Pembelajaran IPS Di
Sekolah SMP Negeri 18 Model Palu. Skripsi Program Studi Pendidikan Geografi,
Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan Dan Ilmu
Pendidikan, Universitas Tadulako. Pembimbing Dr Suyuti M.Pd.
Penelitian ini bertujuan untuk Mengkaji Implementasi perencanaan pembelajan
IPS di SMP Negeri 18 Model Palu. Masalah dalam penelitian ini yaitu bagaimana
implementasi perencanaan pembelajaran IPS di sekolah SMP Negeri 18 Model Palu,
Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif menggunakan metode deskriptif.
Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data primer dan data
sekunder.. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini terdiri dari tiga
tahap, yakni reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian
ini adalah Implemetasi perencanaan pembeajaran IPS di SMP Negeri 18 Model Palu
tidak lepas dari peran guru dalam merancang rencana pelaksanaan pembelajaran
berdasarkan data observasi bahwa rencana pelaksanaan pembelajaran guru IPS sudah
sangat baik dimana semua komponen telah terdapat didalamnya seperti standar
kompetensi, kompetensi dasar, rumusan indikator pembelajaran yang mengarah pada
pencapaian kompetensi siswa, penggunaan alokasi waktu, tujuan pembelajaran,
metode yang digunakan dalam pembelajran, media penunjang pembelajaran,
menyesuaikan langkah-langkah pembelajaran dengan metode pembelajaran. Semua
hal tersebut dapat membantu guru dalam tahap persiapan pembelajaran sampai
dengan evaluasi pembelajaran pada akhir semester.
Kata Kunci : Implementasi Perencanaan Pembelajaran,IPS
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Geografi Library of Congress Subject Areas > L Pendidikan > Pendidikan Geografi |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/114309 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |