Meningkatkan Hasil Belajar Materi Bernyanyi Dengan Menggunakan Metode Demonstrasi Pada Siswa Kelas V SDN 3 Malino Morowali Utara

DESTU KURNIAWATI (2020) Meningkatkan Hasil Belajar Materi Bernyanyi Dengan Menggunakan Metode Demonstrasi Pada Siswa Kelas V SDN 3 Malino Morowali Utara. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Rumusan masalah dalam penelitian ini apakah dengan menerapkan metode demonstrasi dapay meningkatkan hasil belajar siswa dalam menyanyikan lagu daerah Sulaewsi Tengah di kelas V SDN 3 Malino Morowali Utara. tujuan penelitian untuk meningkatkan hasil belajar siswa dalam menyanyikan lagu daerah Sulawesi Tengah melalui metode demonstrasi pada siswa kelas V SDN 3 Morowali Utara. Jenis Peneleitian adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam 2 Siklus. Adapun tahapan dalam penelitian ini meliputi tahap perencanaan, pelaksanaan tindakan, obeservasi dan refleksi. data yang diperoleh dalam penelitian menunjukkan bahwa pada tindakan siklus I diperoleh ketuntasan belajar klasikal sebesar 76%, namun hasil belajar tersebut belum mencapai indikator capaian yakni 80%, maka dilanjutkan pada siklus II. pada tindakan pelaksanaan siklus II diperoleh ketuntasan belajar klasikal sebesar 96%, terdapat 12 siswa yang tuntas dari 13 siswa yang mengikuti tes. aktivitas guru meningkat dari 48,2% pada siklus I menjadi 89% pada siklus II. aktivitas belajar siswa meningkat dari 47% pada siklus I menjadi 85% pada siklus II. dengan demikian, dapat disimpulkan nbahwa melalui metode demonstrasi dapat meningkatkan hasil belajar SBK dalam menyanyikan lagu daerah Sulawesi Tengah pada siswa kelas V SDN Malino Morowali Utara.

kata kunci : hasil belajar, lagu daerah Sulawesi Tengah, Metode Demonstrasi

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/119515
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item