SAMUEL J SIBARANI (2022) PENERAPAN ARITIFICAL INTELEGENCE PADA PROGRAM NON-PLAYER CHARACTER GAME SHOOTER FIRST PERSON SHOOTER BERBASIS MOBILE. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
FPS (First person shooter) merupakan jenis game tembak menembak dengan tampilan pemain atau tokoh utama yang dimainkan sebagai titik perspektif. Ciri khas game ini yaitu penggunaan senjata jarak jauh dan penyelesaian misi-misi yang diberikan oleh NPC. Di setiap game terdapat NPC (non-player character) yang bertugas sebagai pemberi misi ataupun halangan pada player dalam menyelesaikan misi yang ada. NPC dilengkapi oleh Artificial Intelligence yang bertugas sebagai kecerdasan dari NPC tersebut. Pencarian jalur antara musuh dan player dapat di atasi degan menggunakan bantuan Navmesh Agent. Di mana Navmesh Agent dapat membantu NPC dalam melakukan pencarian terhadap player dan mendeteksi rintangan yang dapat mengganggu NPC dalam melakukan tugasnya dalam mencari player. Intergasi fuzzy logic pada Artificial Intelligence NPC memungkinkan NPC melakukan aksi yang beragam sesuai kondisi vitalitas dari NPC tersebut. hal ini membuat game yang dapat di mainkan lebih menantang bagi player
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Informatika |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/122917 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |