Penerapan Metode Eksperimen Sains Sederhana Dalam Meningkatkan Kemampuan Anak Usia 5-6 Tahun Di Tk Kemala Bhayangkari 02 Palu

ANDI FIRDA AMALIA (2024) Penerapan Metode Eksperimen Sains Sederhana Dalam Meningkatkan Kemampuan Anak Usia 5-6 Tahun Di Tk Kemala Bhayangkari 02 Palu. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Andi firda amalia (2023) “Penerapan Metode Eksperimen Sains Sederhana Dalam Meningkatkan Kemampuan Kognitif Anak Usia 5-6 Tahun di Tk Kemala Bhayangkari 02 Palu”. Skripsi. Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini. Jurusan Ilmu Pendidikan. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Tadulako. Pembimbing (1) Andi agusniatih, (2). Hesti Putri Setianingsih.
Penelitian ini fokus pada masalah kognitif anak usia 5-6 tahun yang belum berkembang sesuai harapan. Sehubungan dengan permasalahan tersebut peneliti bertujuan untuk mengetahui adanya peningkatan kemampuan kognitif anak melalui metode eksperimen sains sederhana. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas yang terdiri dari 2 siklus. Adapun sampel penelitian ini berjumlah 14 anak yang terdiri dari 9 putera dan 5 puteri, yang terdaftar pada tahun ajaran 2022/2023. Adapun teknik pengumpulan data melalui wawancara,obsevasi dan dokumentasi, pengolaan data dilakukan secara kuantitatif. Hasil penelitian bahwa ada peningkatan kemampuan kognitif anak jika dilihat dari ketiga aspek mencampur bahan,menunjukan rasa ingin tahu, dan mengenali sebab akibat dalam ketiga kegiatan eksperimen yang dilakukan, untuk eksperimen terapung tenggelam dan melayang untuk kategori BSB 7,4% pada siklus 1 meningkat menjadi 50%, kategori BSH 21,42% menjadi 35,71, kategori MB 21,42% menjadi 7.14?n kategori BB 50% menjadi 7.14%. eksperimen pencampuran warana kategori BSB 14.28% pada siklus 1 meningkat menjadi 64.28%, kategori BSH 21,42% menjadi 21,42%, kategori MB 14,28% menjadi 14.28?n kategori BB 50% menjadi 0%. Eksperimen pengamatan terhadap kecambah kacang hijau kategori BSB 7,14% pada siklus 1 meningkat menjadi 37.71%, kategori BSH 14.28% menjadi 42.85%, kategori MB 21.42% menjadi 7.14?n kategori BB 57.14% menjadi 14.28%.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/123117
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item