SUDIRMAN SYAHRIR (2024) PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP GOOD GOVERNANCE DI DESA PALANGKA KECAMATAN SINJAI SELATAN KABUPATEN SINJAI PROVINSI SULAWESI SELATAN. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Sudirman Syahrir No Stambuk B 401 18 117 Dengan judul penelitian
“Penerapan Prinsip-Prinsip Good Governance Di Desa Palangka, Kecamatan
Sinjai Selatan, Kabupaten Sinjai, Provinsi Sulawesi Selatanâ€. Dibawah bimbingan
Bapak Muh. Nur Alamsyah sebagai Pembimbing I dan ibu Rusmawaty Bte
Rusdin sebagai Pembimbing II.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Penerapan PrinsipPrinsip Good Governance di Desa Palangka Kecamatan Sinjai Selatan Kabupaten
Sinjai Provinsi Sulawei Selatan belum berjalan secara optimal. Dasar penelitian
ini menggunakan dasar penelitian kualitatif dengan tipe penelitian deskriptif.
Sedangkan teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan
dokumentasi. Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa data sekunder dan
data primer. Peneliti menggunakan teori dari Sedarmayanti yang terdiri dari empat
indikator yaitu Akuntabilitas, Transparansi, Partisipasi dan Aturan Hukum.
Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa Penerapan
Prinsip-Prinsip Good Governance Di Desa Palangka, Kecamatan Sinjai Selatan,
Kabupaten Sinjai, Provinsi Sulawesi Selatan belum optimal terutama pada
indikator transparansi. Dengan tidak adanya transparansi mengenai jangka waktu
penyelesaian pembuatan dokumen dan juga transparansi mengenai program desa.
Indikator lainnya yang berjalan optimal adalah aturan hukum, pemerintah desa
Palangka belum optimal dalam menjalankan aturan-aturan mengenai pelayanan.
Kata kunci: good governance, akuntabilitas, transparansi, partisipasi, aturan
hukum
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan Library of Congress Subject Areas > J Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/123793 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |