PENGARUH KOMPETENSI, AKUNTABILITAS DAN INDEPENDENSI TERHADAP KUALITAS AUDIT DI INSPEKTORAT KABUPATEN DONGGALA (Survey Aparat Pengawas Intern Pemerintah)

ROSNANI (2024) PENGARUH KOMPETENSI, AKUNTABILITAS DAN INDEPENDENSI TERHADAP KUALITAS AUDIT DI INSPEKTORAT KABUPATEN DONGGALA (Survey Aparat Pengawas Intern Pemerintah). ['eprint_fieldopt_thesis_type_master' not defined] thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris pengaruh kompetensi, akuntabilitas dan independensi terhadap kualitas audit di Inspektorat Kabupaten Donggala. Teknik pengambilan sampel dengan metode survey. Teknik pengumpulan data meliputi observasi, wawancara, studi kepustakaan dan kuisioner. Sasaran responden adalah PNS selaku APIP di Inspektorat Kabupaten Donggala. Metode analisis yang digunakan adalah regresi berganda. Hasil yang dicapai meliputi kompetensi, akuntabilitas dan independensi secara serempak berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas audit di Inspektorat Kabupaten Donggala, kompetensi secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas audit di Inspektorat Kabupaten Donggala, akuntabilitas secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas audit di Inspektorat Kabupaten Donggala dan independensi secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas audit di Inspektorat Kabupaten Donggala Memuat tujuan penelitian,isu- isu pokok penelitian, metoda/pendekatan dan hasil penelitian.
Keywords:kompetensi, akuntabilitas, independensi,kualitas,audit.

Item Type: Thesis (['eprint_fieldopt_thesis_type_master' not defined])
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Pascasarjana > Magister Manajemen
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/126461
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item