MUHAM ANDI RAFLY (2023) PENGARUH LATIHAN 3 CONE WALL PASSING DAN “V†ROLL TO GATED PASS TERHADAP AKURASI PASSING PEMAIN SEPAK BOLA TIM PUSPARAGAM U16. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan 3 cone wall passing dan “V†roll to gated pass terhadap akurasi passing bawah pemain Sepak bola tim Puspa Ragam U16. Metode dalam penelitian ini eksperimen dengan desain “two groups pre-test-post-test designâ€. Populasi dalam penelitian ini adalah pemain di Tim Puspa Ragam yang berjumlah 12 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Ada pengaruh yang signifikan latihan 3 cone wall passing terhadap akurasi passing pemain Sepak bola Tim Puspa Ragam U16 tahun,dengan kenaikan persentase sebesar 32,5%. (2) Ada pengaruh yang signifikan latihan “V†Roll to Gated Pass terhadap akurasi passing pemain Sepakbola Tim Puspa Ragam U16 tahun,dengan kenaikan persentase sebesar 32,5%. (3) Tidak ada perbedaan yang signifikan antara latihan 3 cone wall passing dan ‘V’ roll to gated pass terhadap akurasi passing bawah pemain Sepak bola Tim Puspa Ragam U16 tahun,karena t hitung 0,993 < t tabel=2,074dansig,0,993>0,05.
Kata kunci : Latihan 3 cone wall passing ‘V’ roll to gated pass,akurasi passing
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/127054 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |