SALEKO A. TOFURA (2023) PENGARUH LITERASI DIGITAL TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI KANTOR DINAS PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN TOJO UNA-UNA. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Literasi Digital Terhadap Kinerja Pegawai Di Kantor Dinas Pariwisata Dan Kebudayaan Kabupaten Tojo Una-Una. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Pegawai Kantor Dinas Pariwisata Dan Kebudayaan Kabupaten Tojo Una-Una.Sampel dalam penelitian ini berjumlah 46 orang. dengan teknik sampling probability sampling yakni proposional random sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan skala likert yang masing-masing sudah diuji coba dan telah memenuhi syarat validitas dan reliabilitas. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian adalah regresi linear berganda.
Hasil analisis regresi linear berganda menunjukkan bahwa variabel Internet Searching (Pencarian di internet) (X1), Hypertextual Navigation (Pandu Arah) (X2), Content Evaluation (Evaluasi Konten Informasi) (X3) dan Knowledge Assembly (Penyusunan Pengetahuan) (X4) secara serempak berpengaruh signifikan terhadap Kinerja (Y). Hal ini dapat dibuktikan dari nilai signifikansi f = 0.000 < 0 a=5%)> f tabel 4,010. Berdasarkan hasil uji t variabel Internet Searching (Pencarian di internet) (X1), Hypertextual Navigation (Pandu Arah) (X2), Content Evaluation (Evaluasi Konten Informasi) (X3) dan Knowledge Assembly (Penyusunan Pengetahuan) (X4) berpengaruh sacara parsial dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai.
Kata kunci : Literasi Digital, Internet Searching, Hypertextual Navigation,
Content Evaluation, Knowledge Assembly dan Kinerja Pegawai.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Kampus 2 Touna > Ekonomi Manajemen |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/127516 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |