SITI NASRAH (2022) PENGARUH PEMBERIAN GEL EKSTRAK ETANOL KULIT JERUK NIPIS (Citrus Aurantifolia) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA SAYATAN PADA HEWAN TIKUS PUTIH (Ratus Norvegicus). Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Kulit jeruk nipis (Citrus aurantifolia) secara tradisional digunakan sebagai alternatif untuk pengobatan luka. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui aktivitas gel ekstrak etanol kulit jeruk nipis terhadap penyembuhan luka sayat serta menentukan dosis yang efektif terhadap penyembuhan luka sayat. Hewan uji yang digunakan adalah tikus putih jantan (ratus norvegicus) yang dibagi dalam 5 kelompok uji. Setip kelompok uji dibuat sayatan sejajar tulang punggung panjang 2cm dam kedalaman 2mm. Kelompok uji 1 diberi gel Na-CMC (kontrol negatif), kelompok ke 2 diberi gel bioplasenton (kontrol positif), kelompok ke 3,4 dan 4 diberi sediaan gel ekstrak kulit jeruk nipis dengan konsentrasi masing-masing 5%,10?n 15%. Pengukuran panjang luka sayat menggunakan jangka Sorong dilakukan setiap hari selama 14 hari. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan uji one way anova dan dilanjutkan uji post hot Duncan. Hasil pengujian ini menunjukkan bahwa gel ekstrak kulit jeruk nipis memiliki aktivitas dalam penyembuhan luka sayatan pada tikus putih jantan. Konsentrasi yang paling efektif adalah konsentrasi 15%.
Kata kunci: Kulit jeruk nipis, Citrus aurantifolia, Luka sayat, Gel
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Matematika dan IPA > Farmasi |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/128633 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |