Pengaruh Pendidikan Dan Kesehatan Terhadap Kemiskinan Provinsi Sulawesi Tengah Tahun 2016-2020

ESRA FRETTY SITORUS (2023) Pengaruh Pendidikan Dan Kesehatan Terhadap Kemiskinan Provinsi Sulawesi Tengah Tahun 2016-2020. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

“Pengaruh Pendidikan dan Kesehatan Terhadap kemiskinan Provinsi Sulawesi Tengah Tahun 2016-2020”

Esra Fretty Sitorus1; Yunus Sading2; Santi Yunus3
Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tadulako

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendidikan dan kesehatan terhadap kemiskinan di Provinsi Sulawesi Tengah Tahun 2016-2020. Metode analisis dalam penelitian menggunakan anaisis regresi data panel menggunakan software E-views 10. Data panel adalah alat analisis yang menggabungkan data time series dan cross section. Menurut Badan Pusat Statistik kemiskinan merupakan ketidakmampuan seseorang dalam memenuhi kebutuhan dasarnya, berupa kebutuhan dasar makanan maupun kebutuhan dasar bukan makanan. Untuk mengurangi kemiskinan dan memperbaiki kesejahteraan penduduk, salah satu yang perlu dilakukan adalah dengan membangun sumber daya manusia dengan meningkatkan kualitas pendidikan dan kesehatan. Penelitian ini sesuai dengan menggunakan model terpilih Random Effect Model (REM). Hasil dalam penelitian ini bahwa pendidikan dan kesehatan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kemiskinan di Provinsi Sulawesi Tengah.

Kata Kunci: Kemiskinan, Pendidikan, dan Kesehatan,

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/129059
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item