PENGARUH PENGALAMAN USAHA DAN PENGETAHUAN AKUNTANSI TERHADAP KUALITAS INFORMASI AKUNTANSI PADA UMKM CAFE DI HUTAN KOTA PALU

FARREL WILLIAM SANGIAN (2023) PENGARUH PENGALAMAN USAHA DAN PENGETAHUAN AKUNTANSI TERHADAP KUALITAS INFORMASI AKUNTANSI PADA UMKM CAFE DI HUTAN KOTA PALU. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Farrel William Sangian C 301 17 122. Pengaruh Pengalaman Usaha Dan Pengetahuan Akuntansi Terhadap Kualitas Informasi Akuntansi Pada Umkm Cafe Di Hutan Kota Palu. Dibimbing oleh Fadli Moh. Saleh.
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis Pengaruh Pengalaman Usaha dan Pengetahuan Akuntansi Terhadap Kualitas Informasi Akuntansi, Penelitian dilakukan pada Pada Lokasi penelitian ini, dilakukan pada Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Hutan Kota Palu yang di jadikan sebagai Objek penelitian, adapun responden dalam penelitian ini adalah merupakan pemilik UMKM yang berada diseputaran hutang Kota Palu, adapun jumlah sampel dalam penelitian ini mengambil sampel 40 responden. Metode analisis data menggunakan teknik bantuan program SPSS.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pengalaman Usaha dan Pengetahuan Akuntansi semua memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Kualitas Informasi Akuntansi.
Kata kunci : Pengalaman Usaha; Pengetahuan Akuntansi; Kualitas Informasi Akuntansi;

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Akuntansi
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/129234
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item