PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA DAN BELANJA MODAL TERHADAP KETIMPANGAN PENDAPATAN KABUPATEN/KOTA SULAWESI TENGAH PERIODE 2015-2019

ANDRI TRISAPUTRA (2022) PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA DAN BELANJA MODAL TERHADAP KETIMPANGAN PENDAPATAN KABUPATEN/KOTA SULAWESI TENGAH PERIODE 2015-2019. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Tingkat Pengangguran Terbuka dan Belanja Modal terhadap Ketimpangan Pendapatan Kabupaten/Kota Sulawesi Tengah Periode 2015-2019
Andri Tri Saputra1; Muhtar Lutfi2; Ahmad Syatir3
Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tadulako

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk melihat atau menemukan pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Tingkat Pengangguran Terbuka dan Belanja Modal terhadap Ketimpangan Pendapatan Kabupaten/Kota Sulawesi Tengah Periode 2015-2019, ketimpangan dalam penelitian ini menggunakan rasio gini, alat analisis yang digunakan yaitu analisis data panel dengan model Random Effect Model (REM). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Pertumbuhan Ekonomi berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap Ketimpangan Pendapatan, Tingkat Pengangguran Terbuka berpengaruh positif dan signifikan terhadap Ketimpangan Pendapatan dan Belanja Modal berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Ketimpangan Pendapatan.

Kata kunci : Pertumbuhan Ekonomi, Tingkat Pengangguran Terbuka, Belanja Modal, Ketimpangan Pendapatan

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/129856
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item