PENGARUH STORE ATMOSPHERE, VARIASI PRODUK, HARGA DAN LOKASI TERHADAP MINAT BELI ULANG DI BODY SHOP KOTA PALU

ANIZA HANDAYANI (2022) PENGARUH STORE ATMOSPHERE, VARIASI PRODUK, HARGA DAN LOKASI TERHADAP MINAT BELI ULANG DI BODY SHOP KOTA PALU. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan dari ialah agar ketahui pengaruh store atmosphere, variasi produk, harga, lokasi terhadap minat beli ulang di Body Shop Kota Palu. Survey merupakan jenis dari penelitian ini. Sampel dalam penelitian ialah konsumen yang beli serta gunakan produk Body Shop yang berjumlah sebanyak 75 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa store atmosphere, variasi produk, harga serta lokasi secara serempak memiliki pengaruh signifikan terhadap minat beli ulang di Body Shop Kota Palu. Store atmosphere secara parsial memiliki pengaruh signifikan terhadap minat beli ulang di Body Shop Kota Palu. Variasi produk secara parsial berpengaruh signifikan terhadap minat beli ulang di Body Shop Kota Palu. Harga secara parsial memiliki pengaruh signifikan terhadap minat beli ulang di Body Shop Kota Palu. Lokasi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap minat beli ulang di Body Shop Kota Palu.

Kata Kunci : Store atmosphere, Variasi produk, Harga, Lokasi dan minat beli ulang.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/130436
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item