PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN, PELATIHAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI POLTEKKES KEMENTERIAN KESEHATAN PALU

ASRIWIDYAYANTI (2020) PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN, PELATIHAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI POLTEKKES KEMENTERIAN KESEHATAN PALU. ['eprint_fieldopt_thesis_type_master' not defined] thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini mengungkapkan Pengaruh Tingkat Pendidikan, Pelatihan dan Disiplin Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai Poltekkes Kementerian Kesehatan Palu. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh tingkat pendidikan, pelatihan dan disiplin kerja secara simultan dan parsial terhadap prestasi kerja pegawai Poltekkes Kementerian Kesehatan Palu. Metode analisis yang digunakan alanalisis regresi linear berganda dengan 78 responden. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa hubungan antara ketiga variabel bebas tingkat pendidikan, pelatihan dan disiplin kerja terhadap prestasi kerja pegawai Poltekkes Kementerian Kesehatan Palu sebesar 0,795 artinya hubungan variabel bebas (independen) terhadap variabel terikat (dependen) adalah kuat. Adjudsed R Square atau koefisien determinasi (R2) adalah melihat pengaruh antara variabel tingkat pendidikan, pelatihan dan disiplin kerja terhadap prestasi kerja pegawai Poltekkes Kementerian Kesehatan Palu sebesar 0,617 atau 61,7% artinya pengaruh variabel bebas (independen) terhadap variabel terikat (dependen) sebesar 61,7% sedangkan sisanya 38,3?alah pengaruh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Pada penelitian ini ketiga variabel independen terbukti secara simultan dan parsial terhadap prestasi kerja pegawai Poltekkes Kementerian Kesehatan Palu karena memiliki nilai signifikansi lebih kecil dari ? 0,05 sehingga keempat hipotesis penelitian ini dapat diterima. .

Kata Kunci: Prestasi Kerja, Tingkat Pendidikan, Pelatihan dan Disiplin Kerja

Item Type: Thesis (['eprint_fieldopt_thesis_type_master' not defined])
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Pascasarjana > Magister Manajemen
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/130681
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item