PENGARUH TINGKAT SUKU BUNGA, JUMLAH UANG BEREDAR, KURS, HUTANG LUAR NEGERI DAN PRODUK DOMESTIK BRUTO TERHADAP INFLASI DI INDONESIA PERIODE TRIWULAN I 2008-TRIWULAN I 2020

INDAH SAFITRI (2021) PENGARUH TINGKAT SUKU BUNGA, JUMLAH UANG BEREDAR, KURS, HUTANG LUAR NEGERI DAN PRODUK DOMESTIK BRUTO TERHADAP INFLASI DI INDONESIA PERIODE TRIWULAN I 2008-TRIWULAN I 2020. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Tingkat Suku Bunga, Jumlah Uang Beredar, Kurs, Hutang Luar Negeri dan Produk Domestik Bruto terhadap Inflasi di Indonesia Triwulan I 2008 - Triwulan I 2020. Jenis data menggunakan data sekunder yaitu data triwulan dari Tahun 2008Q1-2020Q1. Analisis data perlu menggunakan beberapa pengujian yang terdiri dari uji stasionaritas, uji kausalitas, uji kointegrasi, uji statistik, dan analisis ARCH-GARCH. Metode analisis ARCH-GARCH dengan model estimasi terbaik yaitu GARCH (2.1). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Tingkat Suku Bunga, Jumlah Uang Beredar dan Produk Domestik Bruto berpengaruh positif dan signifikan terhadap inflasi, sedangkan Hutang Luar Negeri berpengaruh negatif dan signifikan terhadap inflasi serta Kurs tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap inflasi di Indonesia.
Kata Kunci: Tingkat Suku Bunga, Jumlah Uang Beredar, Kurs, Hutang Luar Negeri, Produk Domestik Bruto, Inflasi

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/130691
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item