PENGARUHDIMENSI DAYA TARIK WISATA TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG WISATAWAN PADA DESTINASI WISATA TANJUNG LAWAKA

FITRI A. NONDO (2022) PENGARUHDIMENSI DAYA TARIK WISATA TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG WISATAWAN PADA DESTINASI WISATA TANJUNG LAWAKA. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

“Pengaruh Komponen Daya Tarik Wisata Terhadap Keputusan Berkunjung Wisatawan Pada Destinasi Wisata Tanjung Lawaka” Fitri A. Nondo, C 201 17 496, di bimbing oleh Syamsul Bahri Dg. Parani

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komponen daya tarik terhadap keputusan berkunjung wisatawan pada destinasi wisata Tanjung Lawaka. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 50 responden yang merupakan pengunjung destinasi wisata Tanjung Lawaka. Teknik penarikan sampel yang digunakan penelitian adalah purposive sampling yang merupakan salah satu bagian dari nonprobability sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda, hasil penelitian secara serempak menunjukan bahwa Attraction, Accessibility, Amenity, Ancilliary Service. Berpengaruh signifikan terhadap keputusan berkunjung pada destinasi wisata Tanjung Lawaka. Secara parsial menunjukan bahwa variable Attraction, Accessibility, Amenity, Ancilliary cervice berpengaruh signifikan terhadap keputusan berkunjung pada destinasi wisata Tanjung Lawaka. Nilai adjusted R square sebesar 89,4% menunjukkan besarnya pengaruh keseluruhan variabel. Adapun sisanya10,5% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Kata Kunci: Attraction, Accessibility, Amenity, Ancilliary cervicedan Keputusan Berkunjung

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Kampus 2 Touna > Ekonomi Manajemen
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/130912
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item