Pengelolaan Dana Corporate Social Responsibility (CSR) Dalam Pelaksanaan Pembangunan Di Desa Solonsa Kecamatan Witaponda Kabupaten Morowali

YENI MARSELINA SONGKO (2021) Pengelolaan Dana Corporate Social Responsibility (CSR) Dalam Pelaksanaan Pembangunan Di Desa Solonsa Kecamatan Witaponda Kabupaten Morowali. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Yeni marselina songko B401 17 250 dengan judul skripsi : pengelolaan dana Corporate Social Responsibility (CSR) dalam pelaksanaan pembangunan di desa solonsa kecamatan witaponda kebulatan Morowali. Di bawah bimbingan bapak Andi pasinringi selaku pembimbing I dan bapak Syamsul Bahri selaku pembimbing II.
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah pengelolaan dana CSR (Corporate Social Responsibility ) di desa solonsa apakah sudah berjalan dengan baik atau belum. Landasan teori yang digunakan adalah teori George R. Terry (1993) dengan indikator mengarahkan pada perencanaan, pengorganisasian, penggerakan dan pengawasan. Tipe penelitian ini adalah deskritif kualitatif, pengumpulan data dan bahan melalui observasi, wawancara dan penentuan informan dengan jumlah informan 6 informan.
Berdasarkan hasil penelitian yang penulis lakukan bahwa pengelolaan dana CSR di desa masih kurang baik karena masih ada beberapa bagian penggerakan terdapat beberapa masalah diantaranya terjadi permasalah antara pemerintah desa dan beberapa masyarakat yang kurang paham akan konsep CSR yang mana menurut masyarakat dana CSR harus dibagikan full untuk masyarakat tetapi seperti yang kita ketahui dana CSR yang di keluarkan adalah 4?ri hasil perusahaan tersebut dimana 2% untuk masyarakat pembangunan.

Kata kunci : pengelolaan daa CSR ( Corporate Social Responsibility)

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan
Library of Congress Subject Areas > J Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/131010
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item