PENGEMBANGAN BOLA PETANQUE SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MAHASISWA PJKR UNIVERSITAS TADULAKO

MOHAMAD IKBAL RAMADHAN (2021) PENGEMBANGAN BOLA PETANQUE SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MAHASISWA PJKR UNIVERSITAS TADULAKO. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK
Mohammad Ikbal Ramadhan, 2020. Pengembangan Bola Petanque Sebagai Media
Pembelajaran Mahasiswa PJKR UNTAD. Skripsi, Program Studi Pendidikan
Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Jurusan Ilmu Pendidikan Universitas Tadulako.
Pembimbing : Marhadi
Permasalahan pokok dalam penelitian ini adalah apakah pengembangan
bola petanque sebagai media pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar
mahasiswa PJKR Universitas Tadulako. Penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui cara mengembangkan bola petanque yang terbuat dari bahan getah
pohon karet. Untuk menjawab permasalahan tersebut peneliti menggunakan jenis
penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan datanya menggunakan angket dan
dokumentasi. Sampel dipilih sebanyak 15 orang. Teknik pengmpilan data
menggunakan presentase. Berdasarkan hasil penelitian tentang pengembangan
bola petanque sebagai media pembelajaran mahasiswa PJKR Universitas
Tadulako Disimpulkan bahwa : 1) pada uji validasi ahli perangkat terdapat skor
54 dengan renta skor 3.60 dengan kategori baik, 2) pada uji validasi media
terdapat dua skoryang berbeda, uji validasi media tahap 1 mendapatkan skor 49
dan rerata skor 3,26 dengan kategori cukup, sedangkan uji validasi tahap 2
mendapatkan skor 55 dan rerata skor 3,66 dengan kategori baik.
Kata Kunci : Bola Petanque, Media, Pembelajaran

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/131145
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item