PERAN ORANG TUA DALAM PEMBIMBINGAN BELAJAR ANAK PADA MASA PANDEMI CORONA VIRUS DISEASE 2019 (COVID-19) DI KELURAHAN TONDO

ADE YONITA (2022) PERAN ORANG TUA DALAM PEMBIMBINGAN BELAJAR ANAK PADA MASA PANDEMI CORONA VIRUS DISEASE 2019 (COVID-19) DI KELURAHAN TONDO. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK
Ade Yonita, A32115108, 2022. “Peran Orang Tua dalam Pembimbingan Belajar
Anak pada Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19)”. Skripsi,
Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Jurusan Pendidikan
Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas
Tadulako. Pembimbing: Hasdin.
Tujuan penelitian ini (1) Untuk mengetahui peran orang tua dalam mendampingi
proses belajar anak selama era pandemi Covid-19. (2) Untuk mengetahui faktor
pendukung dan penghambat yang mempengaruhi proses belajar anak di era
pandemi Covid-19. Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan metode
penelitian kualitatif. Adapun subyek penelitian ini berjumlah 6 orang informan,
terdiri dari 3 Orang Tua Anak, dan 3 Anak Murid. Teknik pengumpulan data
melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Data dianalisis dengan
menggunakan tiga tahap yaitu reduksi data, penyajian data dan verifikasi data.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran orang tua dalam mendampingi proses
belajar anak di Kelurahan Tondo, yaitu dengan cara (1) memotivasi, (2)
mengawasi, (3) kedisiplinan, (4) mendampingi. Kemudian faktor Pendukung dan
Penghambat dalam belajar anak di Kelurahan Tondo, yaitu (1) faktor pendukung,
meliputi: handpone, kuota internet dari pemerintah, (2) Faktor Penghambat, yaitu
latar belakang pendidikan orang tua, tingkat ekonomi orang tua, jenis pekerjaan
orang tua.
Kata Kunci: Peran, pembimbingan, belajar anak,

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Pancasila & Kewarganegaraan
Library of Congress Subject Areas > L Pendidikan > Pendidikan Pancasila & Kewarganegaraan
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/132915
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item