AHMAD SIDIK (2022) PERAN PASAR TRADISIONAL SUMBER AGUNG DALAM EKONOMI MASYARAKAT DESA SUMBER AGUNG KECAMATAN MEPANGA KABUPATEN PARIGI MOUTONG. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
“Peran Pasar Tradisional Sumber Agung Dalam Ekonomi Masyarakat Desa Sumber Agung Kecamatan Mepanga Kabupaten Parigi Moutongâ€. Dibawah bimbingan bapak Muhtar Lutfi selaku pembimbing utama dan bapak Ahmad Syatir selaku pembimbing pendamping. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran pasar tradisional dalam perekonomian masyarakat Desa Sumber Agung Kecamatan Mepanga Kabupaten Parigi Moutong. Metode analisis yang digunakan adalah metode analisis deskriptif yang bersifat kualitatif..
Hasil penelitian menunjukan bahwa Peran Pasar Tradisional Sumber Agung berperan penting dalam pertumbuhan ekonomi masyarakat Desa Sumber Agung dilihat dari semakin banyak petani maupun peternak yang memasarkan barang memasarkan hasil pertanian dan peternakan ke pasar tradisional Sumber Agung. Pasar tradisional Sumber Agung merupakan tempat atau wadah bertemunya antara penjual dan pembeli yang menimbulkan terjadinya interaksi sosial seperti transaksi tawar menawar, selain itu masyarakat dipermudahkan dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari.
Kata Kunci: Aktivitas, Perekonomian, Interaksi Sosial
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/132934 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |