PERANAN PEMERINTAH KECAMATAN DALAM MENANGANI KONFLIK ANTARA DESA DI KECAMATAN TANAMBULAVA KABUPATEN SIGI

ERIK SWANDANA (2021) PERANAN PEMERINTAH KECAMATAN DALAM MENANGANI KONFLIK ANTARA DESA DI KECAMATAN TANAMBULAVA KABUPATEN SIGI. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK
Erik Swandana B 401 14 120. Pembimbing Dr.H. Sasterio, M.Si, dengan judul Skripsi “Peranan Pemerintah Kecamatan Dalam Menangani Konflik Antara Desa Di Kecamatan Tanambulava Kabupaten Sigi.”
Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagai mana pelaksanaan tugas Pemerintah kecamatan dalam menangani Konflik antara desa di kecamatan Tanambulava Kabupaten Sigi. Landasan teori yang digunakan sebagai pengukur ialah teori dari Fisher, et.al 2001, tentang penanganan konflik sosial. Yang terdiri dari lima indikator yaitu, Pencegahan Konflik, Penyelesaian Konflik, Pengelolaan Konflik, Resolusi Konflik dan Transformasi Konflik, Metode penelitian ini yatu tipr penelitian deskriptif dan dasar penelitian kualitatif`
Berdasarkan Hasil penelitian, maka dapat disimpulkan bahwa Peranan Pemerintah Kecamatan Dalam Menangani Konflik Antara Desa Di Kecamatan Tanambulava Kabupaten Sigi, Belum mencapai hasil yang maksimal. Faktor-faktor penghambat pelaksanaan program antara lain, Masi kurangnya kesadaran masyarakat itu sendiri dalam menjaga keamanan di wilaya desa masing-masing

Kata Kunci : Peranan Pemerintah, Penanganan Konflik Antara Desa

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan
Library of Congress Subject Areas > J Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/133260
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item