Perbandingan Status Faali Kambing Kacang Betina Yang Terpapar Dan Tidak Terpapar Matahari

ANSARIL (2022) Perbandingan Status Faali Kambing Kacang Betina Yang Terpapar Dan Tidak Terpapar Matahari. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbandingan status faal kambing Kacang betina yang terpapar dan tidak terpapar matahari. Materi yang digunakan yaitu ternak kambing Kacang betina ? 10 bulan sebanyak 12 ekor. Penelitian ini menggunakan analisis statistik Uji-t dengan 2 perlakuan dan 6 ulangan. Perlakuan yang dicobakan yaitu T1 = terpapar matahari selama 2 jam (jam 11,00 sampai jam 13,00 WITA) dan T2 = tidak terpapar matahari. Kandang yang digunakan terdiri atas dua kandang utama yaitu kandang beratap terpal yang bisa dibuka tutup dan kandang beratap seng yang terpasang secara paten. Panicum Sarmentosum Roxb diberikan secara ad-libitum pada ternak percobaan sebagai sumber pakan hijauan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa perlakuan memberikan perbedaan nyata (P<0>0,05) terhadap frekuensi pulsus.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Peternakan dan Perikanan > Peternakan
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/133629
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item