MARIA BUNGA (2021) PERSEPSI MASYARAKAT NELAYAN RUMPUT LAUT TERHADAP PENDIDIKAN FORMAL DI DESA LIANG BUNYU KECAMATAN SEBATIK BARAT KABUPATEN NUNUKAN. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Maria Bunga, B 201 15 089, Persepsi Masyarakat Nelayn Rumput Laut Terhadap Pendidikan Formal Di Desa Liang Bunyu Kecamatan Sebatik Barat Kabupaten Nunukan. Jurusan Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial Dan Politik, Universitas Tadulako, Pembimbing Andi Mascunra Amir.
Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan bagaimana persepsi masyarakat nelayan rumput laut terhadap pendidikan formal di Desa Liang Bunyu Kecamatan Sebatik Barat Kabupaten Nunukan dan kehidupan sosial ekonomi nelayan rumput laut di Desa Liang Bunyu Kecamatan Sebatik Barat Kabupaten Nunukan.
Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dari penelitian lapangan ini dilakukan melalui Observasi, Wawancara dan Dokumentasi. Lokasi penelitian yaitu di Desa Liang Bunyu Kecamatan Sebatik Barat Kabupaten Nunukan. Jumlah informan sebanyak 8 orang.
Hasil penelitian ini, menjelaskan persepsi masyarakat di Desa Liang Bunyu terhadap pendidikan masih sangat minim dikarenakan sebagian dari masyarakat di desa tersebut masih menganggap pendidikan bukanlah hal utama yang harus dikedepankan melainkan bekerja sebagai nelayan rumput laut dan mendapatkan penghasilan yang tinggi. Hal tersebut merupakan faktor utama dalam menghambat pendidikan yang ada di Desa Liang Bunyu.
Kata Kunci : Persepsi, Masyarakat Nelayan dan Pendidikan
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Sosiologi Library of Congress Subject Areas > H Ilmu Sosial > Sosiologi |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/134712 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |