PERSEPSI TINGKAT KEPUASAN SPORT MASSAGE PADA MASYARAKAT DESA PODI, KECAMATAN TOJO, KABUPATEN TOJO UNA-UNA

NURMA€™WANI (2020) PERSEPSI TINGKAT KEPUASAN SPORT MASSAGE PADA MASYARAKAT DESA PODI, KECAMATAN TOJO, KABUPATEN TOJO UNA-UNA. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Nurma’Wani, 2020. Judul; Persepsi Tingkat Kepuasan Sport Massage pada
Masyarakat Desa Podi, Kecamatan Tojo, Kabupaten Tojo Una-Una. Skripsi,
Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Dan Rekreasi, Jurusan Ilmu
Pendidikan, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, Universitas Tadulako.
Pembimbing Ardiansyah D. Kandupi, S.Pd, M.Pd.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Persepsi Tingkat
Kepuasan Sport Massage pada masyarakat Desa Podi, Kecamatan Tojo,
Kabupaten Tojo Una-Una. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif, dengan
menggunakan metode Kualitatif. Instrumen dalam penelitian ini menggunakan
Angket, Minyak Zaitun, Handuk Kecil, dan anggota tim peneliti berjumlah 5
orang terdiri dari 3 Laki-Laki dan 2 Perempuan. Penelitian ini dilakukan pada
Bulan Agustus-September 2020, sumber data dalam penelitian adalah Masyarakat
Dusun 01 Desa Podi dengan Sampel berjumlah 20 orang tergabung dari Laki-Laki
dan Perempuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Persepsi Tingkat Kepuasan
Sport Massage pada Masyarakat Desa Podi, Kecamatan Tojo, Kabupaten Tojo
Una-Una adalah 86,57% pada kategori sangat manfaat dan 13,42% responden
pada kategori tidak manfaat. Jadi dapat disimpulkan bahwa Persepsi Tingkat
Kepuasan Sport Massage pada Masyarakat Desa Podi, Kecamatan Tojo,
Kabupaten Tojo Una-Una adalah tinggi dengan perolehan mencapai 86,57% pada
kategori sangat manfaat.
Kata Kunci: Persepsi, Tingkat Kepuasan,Sport Massage, Masyarakat.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/134935
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item