MUFIDA (2022) PROFIL KONDISI FISIK TEAM FUTSAL SMP NEGERI 9 PALU. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
ABSTRAK
Mufida, 2021. Profil Kondisi Fisik Team Futsal Smp N 9 Palu. Skripsi Program Studi
Pendidikan Jasmani Kesehatan Dan Rekreasi, Jurusan Ilmu Pendidikan, Fakultas Keguruan
Dan Ilmu Pendidikan, Universitas Tadulako. Pembimbing (1) Ikhwan Abduh S.Pd.M.,Pd
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Profil Kondisi Fisik Tim Futsal Smp N 9
Palu. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ini jenis penelitian Deskriptif Kualitatif.
Instrumen dalam pengambilan data penelitian ini menggunakan tes dan pengukuran kondisi
fisik yang terdiri dari Tes Push Up, Tes Sit Up, Ilinois Agility Run, Lari 30 M, Standing
Long Jump, Dan Vo2maks. Subjek dalam penelitian ini adalah penelitian populasi yaitu
Team Futsal SMP N9 Palu. teknik analisis data menggunakan presentase dan SPSS.
Berdasarkan hasil penelitian dapat dilihat dari Profil Kondisi Fisik Team Futsal Smp N 9
Palu Kategori Sangat Kurang Dan Kurang Yakni 7 Orang (58.3%) Dan 5 Orang
(41.7%). Kategori Sangat Kurang Dan Kurang Yakni 3 Orang (25.0%) Dan 9 Orang
(75.0%). Kategori Kurang Yakni 12 Orang (100,0%). Kategori Kurang Dan Kurang
Sekali Yakni 9 Orang (75.0%) Dan 3 Orang (25.0%). Kategori Rata-Rata Dan Di
Bawah Rata-Rata Yakni 6 Orang (46.2%) Dan 5 Orang (38,5%). Kategori Sedang
Dan Buruk Yakni 10 Orang (83.3%) Dan 1 Orang (8.3%). Kondisi fisik atlet pemain
futsal SMP Negeri 9 Palu dengan nilai rata-rata sebesar 87.700 pada kategori kurang atau
tidak normal.dari 12 orang pemain futsal SMP Negeri 9 Palu yang memiliki kondisi fisik
kurang dan dibawah rat-rata.
Kata Kunci : Kondisi Fisik Team Futsal SMP N 9 Palu
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/136435 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |