Profil Pemahaman Konsep Teorema Pythagoras Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Banawa Ditinjau Dari Kemampuan Matematika

SRI FANI (2024) Profil Pemahaman Konsep Teorema Pythagoras Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Banawa Ditinjau Dari Kemampuan Matematika. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pemahaman konsep teorema Pythagoras siswa di kelas VIII SMP Negeri 3 Banawa ditinjau dari kemampuan matematika. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Data dikumpul melalui tes tertulis dan wawancara. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa subjek ST telah memenuhi indikator menyatakan ulang sebuah konsep, untuk indikator menyajikan konsep dalam bentuk representasi matematis (gambar) telah memenuhi indikator dan indikator mengunakan, memanfaatkan dan memilih prosedur operasi tertentu sebagian telah memenuhi indikator. Subjek SS sebagian telah memenuhi indikator menyatakan ulang sebuah konsep, untuk indikator menyajikan konsep dalam bentuk representasi matematis (gambar) sebagian telah memenuhi indikator dan indikator mengunakan, memanfaatkan dan memilih prosedur operasi tertentu sebagian telah memenuhi indikator. Subjek SR sebagian telah memenuhi indikator menyatakan ulang sebuah konsep, untuk indikator menyajikan konsep dalam bentuk representasi matematis (gambar) belum memenuhi indikator dan indikator mengunakan, memanfaatkan dan memilih prosedur operasi tertentu belum memenuhi indikator.
Kata Kunci: Pemahaman Konsep, Teorema pythagoras, Kemampuan Matematika.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Library of Congress Subject Areas > L Pendidikan > Pendidikan Matematika
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/136487
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item