RESPONS PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KANGKUNG (Ipomea Reptans Poir.) TERHADAP PEMBERIAN KONSENTRASI PUPUK ORGANIK CAIR (POC) BIOURINE SAPI

YULIANUS PARRI (2020) RESPONS PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KANGKUNG (Ipomea Reptans Poir.) TERHADAP PEMBERIAN KONSENTRASI PUPUK ORGANIK CAIR (POC) BIOURINE SAPI. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan berbagai konsentrasi biourine terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman kangkung. Penelitian ini dilaksanakan di Screen House, Fakultas Pertanian, Universitas Tadulako Palu. Penelitian berlangsung pada bulan Juni sampai dengan juli tahun 2019. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) dengan satu faktor yaitu berbagai konsentrasi pupuk organik cair POC Biourine Sapi (P) dan kontrol yang terdiri atas 5 taraf yaitu: P0 : kontrol/tanpa perlakuan, P1: 10 ml/1 Liter air, P2:20 ml/ 1 liter air, P3: 30 Ml/1 liter air danP4: 40 ml/1 liter air. bahwa pemberian pupuk organik cair (POC) biourine sapi konsentrasi 20 ml/l air merupakan konsentrasi yang sesuai dan seimbang dengan kebutuhan tanaman kangkung, berdasarkan parameter yang diamati berpengaruh nyata terhadap tinggi tanaman, jumlah daun, bobot segar maupun bobot kering tanaman.
Kata Kunci : Hasil,Tanaman Kangkung, Respon,Biourine Sapi

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroteknologi
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/137521
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item