NURUL KAMARIAH (2021) Respons Pertumbuhan Jagung Ungu (Zea Mays L.) Pada Berbagai Cekaman Salinitas. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.
Full text not available from this repository.Abstract
Tujuan dari penelitian in adalah mengetahui respon Jagung Ungu terhadap cekaman salinitas
dengan konsentrasi NaCl yang berbeda beda. Penelitian ini dilaksankan di Green house Fakultas
Pertanian, Universitas Tadulako, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu, Provinsi Sulawesi Tengah dan
berlangsung pada bulan Agustus sampai Oktober 2020. Penelitian in menggunakan Rancanan Acak
Lengkap (RAL) yang terdiri atas 4 perlakuan konsentrasi NaCI yaitu 0 ppm (PO), 1.500 ppm (P1), 3.500
ppm (P2), 5.500 ppm (P3). Masing-masing perlakuan dilakukan pengulangan sebanyak 5 kali sehingga
diperoleh 20 unit percobaan. Hail penelitian memperoleh bahwa pemberian larutan NaCI dengan level
yang berbeda beda berpengaruh sangat nyata terhadap berat kering tanaman dengan rata-rata tertinggi
yaitu kontrol 11,54 g dan yaitu konsentrasi sedang 4,72 g. Interaksi cekaman salinitas dengan perlakuan
kontrol tidak berbeda nyata dengan konsentrasi rendah dan konsentrasi tinggi namun berbeda nyata
dengan konsentrasi sedang. dan pemberian NaCI dengan konsentrasi rendah 1.500 ppm menghambat
pertumbuhan jagung ungu.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Commentary on: | Eprints 0 not found. |
Divisions: | Fakultas Pertanian > Agroteknologi |
SWORD Depositor: | Users 0 not found. |
Depositing User: | Users 0 not found. |
Date Deposited: | 22 Jan 2025 07:16 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 07:14 |
URI: | https://repository.untad.ac.id/id/eprint/137538 |
Baca Full Text: | Baca Sekarang |