STRATEGI GURU DALAM PEMBELAJARAN DRAMA DI KELAS XI SMA NEGERI 1 AMPANA KOTA

NURFAIZAH (2023) STRATEGI GURU DALAM PEMBELAJARAN DRAMA DI KELAS XI SMA NEGERI 1 AMPANA KOTA. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK

Permasalahan dalam penelitian ini adalah (1) bagaimanakah strategi guru dalam pembelajaran drama di kelas XI SMA Negeri 1 Ampana Kota, dan (2) kendala apa saja yang dialami guru dalam pembelajaran drama di kelas XI SMA Negeri 1 Ampana Kota. Penelitian ini bertujuan untuk (1) mendeskripsikan strategi guru dalam pembelajaran drama di kelas XI SMA Negeri 1 Ampana Kota, dan (2) mendeskripsikan kendala apa saja yang dialami guru dalam pembelajaran drama di kelas XI SMA Negeri 1 Ampana Kota. Jenis penelitian ini yaitu kualitatif dengan metode deskriptif. Data penelitian ini diperoleh dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa guru menggunakan strategi pembelajaran penemuan dan strategi pembelajaran berbasis masalah yang dilakukan guru di kelas XI SMA Negeri Ampana Kota. Kendala yang dialami guru saat melakukan pembelajaran drama yaitu dari segi waktu dan peserta didik yang masih sulit diatur dan ribut di kelas.

Kata Kunci : strategi guru, pembelajaran drama

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Library of Congress Subject Areas > L Pendidikan > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/138543
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item