STUDI TENTANG ADAT PERNIKAHAN SUKU DAMPELAS DI DESA TALAGA KECAMATAN DAMPELAS

LUSIANA (2022) STUDI TENTANG ADAT PERNIKAHAN SUKU DAMPELAS DI DESA TALAGA KECAMATAN DAMPELAS. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Lusiana (2021). Studi Tentang Adat Pernikahan Suku Dampelas di Desa Talaga Kecamatan Dampelas. Skripsi, Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Jurusan Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Tadulako, Pembimbing Hasdin Hanis.
Penelitian yaitu Studi Tentang Adat Pernikahan Suku Dampelas di Desa Talaga Kecamatan Dampelas. rumusan masalah yang dikaji dalam penelitian ini adalah bagaimana adat pernikahan suku dampelas di desa Talaga Kecamatan Dampelas. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan adat pernikahan suku Dampelas di Desa Talaga Kecamatan Dampelas. Jenis penelitian ini adalah Deskriptif Kualitatif. Subjek dalam penelitian ini adalah Tokoh Adat, Tokoh agama, Tokoh masyarakat, dan masyarakat Desa Talaga. Penentuan pemilihan subjek dalam penelitian ini dengan pertimbangan Subjek tersebut dianggap paling tau. Peneliti mengambil dat dengan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian ini pada adat pernikahan suku Dampelas di Desa Talaga Kecamatan Dampelas terdapat beberapa tahap pelaksanaan pernikahan dan tahap sesudah pernikahan, setiap tahapan memiliki proses yang berbeda beda. Adat pernikahan suku Dampelas memiliki nilai-nilai yang bisa dijadikan pedoman hidup khususnya masyarakat Suku Dampelas

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Pancasila & Kewarganegaraan
Library of Congress Subject Areas > L Pendidikan > Pendidikan Pancasila & Kewarganegaraan
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/139795
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item